Prestasi

Prestasi adalah kebanggaan tersendiri atas kesuksesan yang telah diraih.

Dan banyak faktor yang mempengaruhi untuk pencapaian ini seperti halnya :
Dikutip dari artikel Bali Esoteris disebutkan bahwa meditasi dikatakan dapat membuat siswa lebih berprestasi;
Berdasarkan analisa Para psikolog dari Universities of Oxford and Cambridge tahun lalu pernah melakukan studi mengenai efek meditasi terhadap efektivitas belajar siswa di sekolah khusus pria tersebut. 
Karena keberhasilannya dalam meningkatkan kemampuan belajar para siswa, maka pihak sekolah memutuskan untuk menjadikannya sebagai mata pelajaran dalam kurikulum sekolah."Mata pelajaran ini dirancang untuk mengembangkan kemampuan berkonsentrasi dan menghilangkan perasaan gelisah

Kelas meditasi ini juga menunjukkan pada para siswa akan pentingnya ketenangan
Meditasi juga bisa membantu mereka membangun pola pikir sehat yang nantinya akan berdampak bagi kesehatan mental seperti mengurangi depresi, kecanduan atau masalah makan yang banyak dialami remaja," jelas seorang peneliti seperti dikutip dari Timesonline.
Meditasi diketahui sebagai tradisi yang membawa manfaat bagi tubuh maupun pikiran. Sehingga terfokusnya pikiran akan dapat memudahkan konsentrasi pikiran agar prestasi dapat diperoleh.
***