Materi pelajaran pendidikan agama hindu kelas XI | dalam kutipan tersebut sebagaimana disebutkan beberapa istilah sebagai berikut :
- Panca Upaya Sandhi | lima cara untuk menghadapi dan menyelesaikan masalah ...
- Kayika | upaya seseorang untuk mengaktualisasikan hasil proses berpikir dan berbicara.
- Eka Pramana | mahluk hidup yang hanya memiliki satu kekuatan...
- Hubungan Karmaphala dengan Punarbhawa, ada dua point yang dapat kita petik penekannya ...
- Kapan sesungguhnya Bhuwana Agung, alam semesta ini tercipta, dimana
- Bhuwana agung dan bhuwana alit yang saling melengkapi dan mempengaruhi.
- Manusia sebagai mahluk paling sempurna yang diciptakan Hyang Widhi di muka bumi dengan memiliki tri pramana.
- Dharma Gita yang sering dilombakan dalam Utsawa Dharma Gita disebutkan : sloka, palawakya, Kekawin/Kidung/Tembang.
- Marilah kita sucikan wak purusya kita sehingga menjadi “wacika” yaitu kata-kata yang suci, karena kata-kata yang suci ini akan dapat mengantarkan kita kepada sahabat atau mitra dan kepada kebahagiaan atau laksmi.
- Pedoman kepemimpinan dalam agama Hindu bersumber dari Nitisastra yang pada intinya dijelaskan bertujuan agar seorang pemimpin berhasil membawa kelompoknya untuk mencapai tujuan yang diinginkan.
- dll.
***