Isa Upanisad adalah salah satu ajaran filsafat yang mengupas tentang tabir rahasia alam semesta dengan segala isinya;
- Sebagai bagian dari Weda Sruti , suatu hakikat atau tattwa yang bernilai universal.
- dan sesungguhnya apa yang ada di dunia ini,
Beberapa penjelasan yang bermanfaat dari upanisad ini disebutkan sebagai berikut :
- Dalam Isa Upanisad I, dijelaskan bahwa :
- Isa | sebutan nama Tuhan dalam Upanishad.
- idam sarvam berarti semua ini (yang dipahami).
- Isa Upanisad X, apapun yang bergerak di dunia yang bergerak ini, diliputi oleh Tuhan. Oleh karena itu temukan kebahagiaanmu di dalam renunsiasi; jangan menginginkan apa yang menjadi milik orang lain.
Anyad evahur vidyaya
[Sloka 10 Isa Upanisad] Artinya:
Anyad ahur avidyaya,
Iti susruma dhiranam
Ye nas tad vicacaksireSesungguhnya dikatakan lainlah akibatnya untuk vidya,
lain pula dikatakan akibatnya untuk avidya,
demikian didengar dari yang Maha Mengetahui,
dijelaskan kepada kami.Setiap orang mempunyai kewajiban untuk melakukan kerja dan usaha dalam kehidupannya. Hal ini dikarenakan manusia dan semua makhluk ciptaan dibelenggu dan diikat oleh lingkaran karma (yang menimbulkan "sebab dan akibat")
***