World Hindu Summit

Atas Asung Kertha Wara Nugraha Hyang Widhi Wasa, Bali telah melahirkan satu Organisasi World Hindu Summit. Dideklarasikan tahun 2012 oleh Presiden Republik Indonesia, Bpk H.Soesilo Bambang Yudoyono.
  1. World Hindu Summit (Pertemuan Hindu Dunia) yang menghasilkan Rumusan yg disebut Piagam Bali.
  2. Satu Organisasi Hindu Dunia yaitu World Hindu Parisadh lahir di Propinsi Bali.
  3. Disepakati Sekretariat di Denpasar Bali.
  4. Selanjutnya dibentuk Team perumus yg diketuai oleh Bpk Made Bhakta (Rektor Universitas Udayana) untuk menentukan langkah selanjutnya.
  5. Pertemuan yg lebih besar lagi untuk menyampaikan hal hal penting yg terkait dengan Organisasi akan di selenggarakan Tahun 2013 dan waktunya di ambil bersamaan dengan pembukaan PKB.
Kutipan artikel : Forum diskusi jaringan hindu nusantara (ref)

Dalam salah satu kutipan komentar disebutkan, Bali mendapat kepercayaan dan tanggung jawab untuk merumuskan segala sesuatunya yang terkait dengan Piagam Bali yaitu :
  • Terbentuknya struktur Ad /Art World Hindu Parisadh dan juga telah ada Team 11 yang diketuai Bpk Prof Made Bhakta (Rektor Unud), kita doakan agar Team ini dapat bekerja dengan baik dan mengakomodir aspirasi sehingga Organisasi ini ke depan dapat menjadi wadah untuk kemajuan Hindu 
    • ...selamat buat semeton yang ada di Bali, kami dari luar Bali ikut mendoakan Umat Hindu di Bali untuk lebih memperkuat benteng kedalam diri ...Om Rahayu.
***