Bhuta Dengen

Bhuta Dengen yang bergelar I Ratu Ketut Petung adalah pepatih di Pura Desa yang keberadaan Bhuta Dengen sebagai perwujudan Dewi Uma yang menjelma menjadi Bhatari Durgha dan memecah diri-Nya menjadi bhuta kala yang berada di tmur untuk memberikan kestabilan pada saat awal mulanya bhuwana agung, alam semesta ini diciptakan.

Keberadaan Bhuta Dengen sebagaimana disebutkan dalam kanda pat sari, Bhuta Dengen dengan gelar I Ratu Ketut Petung yang menjadi salah satu pepatih di pura desa yaitu stana dewa brahma dalam prabawanya sebagai pencipta (utpati).
***